Cara membuat site map di blogspot.Pengertiannya dan cara memasangnya

Site map
Penulis : rudi anto nasution
Kali ini kita akan membahas seputar site map. Tahukah anda site map,,,?? Apa tidak...! Baiklah saya akan dengan senang hati memberikan arahan membuatnya sekaligus menaruh judul link anda jika pengunjung blog anda mengkliknya. maka pengunjung akan otomatis ke artikel tersebut
Apa bedanya hyperlink dengan site map kedua ini hampir sama fungsinya ttapi tempatnya berbeda
Saya tidak menaruh site map di blog ini karena saya tidak punya komputer hanya bermodalkan handphone dan paket internet.
Hyperlink adalah sebuah link yang anda taruh didalam artikel anda dan jika pengunjung mengklik maka orang tersebut akan terhubung ke blog tujuan ini
contohnya :
Universitas online di blog ini ada site map saya taruh tapi cuman satu aja link nya saya pake gadget label cara pake gadget cari di artikel saya yang lain di blog ini
Sedangkan site map adalah kumpulan link yang di blog anda dimana pengunjung akan memanfaatkan site map sebagai jalan pintas melihat semuanya artikel anda 
Mari kita ke tahap selanjutnya yaitu : cara membuat site map
1. Silahkan anda login ke blogger
2. Klik halaman. Lalu klik buat halaman baru/ create pages new
3. Copy code di bawah ini lalu
<script src="https://sites.google.com/site/script4shared/sitemap.js"></script><script src="http://Belajarblog06.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>
Ubah Belajarblog06.blogspot.com jadi blog anda
Lalu pastikan kode diatas ke html halaman baru tersebut beri judul site map
Kemudian bagaimana membuat link nya......???
1. Klik compose disamping html
2. Klik link yang berada di  atas disamping icon gambar. Lalu pertama tama masukkan judulnya karena judul tersebut akan dipakai ke site map kemudian masukkan link artikel anda.selanjutnya centang/ceklis open this new page
Kemudian klik ok
Terserah anda mau buat berapa link
Kemudian publikasikan agar sitemap tersebut tersimpan
Anda pasti bertanya tanya bagaimana agar site map tampil/ada di blog...? Dengan senang hati saya akan menjawabnya
Mari kita ke tahap berikutnya :
1. Masuklah ke blogger
2. Lalu klik "tata letak"
3. Klik halaman yg berada di tata letak tersebut atau "pages"
4. Kemudian centang site map
5. Selanjutnya klik simpan
Jangan lupa klik simpan pengaturan yang berada di sudut kanan atas agar pengaturannya tersimpan. Kembali ke Dashboard anda klik "lihat blog" selamat site map anda telah terpasang
Terimakasih telah berkunjung semoga sukses
Mau copas kan lebih baik materi sendiri tujuan ngeblog itu mengeluarkan keterampilan berbicara. Kreatifitas dan imajinasi copas ga usah deh apa manfaatnya

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.